5 Februari 2025 | Kegiatan Statistik
Pelaksana
Tugas (Plt.) Kepala BPS Provinsi Lampung, Agung Erianto Julian Dono,
mengunjungi kantor BPS Kabupaten Tulang Bawang pada 5 Februari 2025 dalam
rangka supervisi Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) 2025.
Supervisi ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan survei, baik dari segi
administrasi maupun teknis, berjalan sesuai prosedur dan tanpa kendala.
Dalam
kunjungannya, Plt. Kepala BPS Provinsi Lampung menegaskan bahwa dengan adanya
survei ini, kita dapat memperoleh data yang akurat dan dapat diandalkan, tolong
dipastikan waktu yang tersedia untuk dimanfaatkan dalam memeriksa kewajaran
isian dari petugas lapangan,lakukan evaluasi berjenjang cermati data- data yang
anomali sehingga hasilnya dapat digunakan untuk membuat kebijakan yang tepat
sasaran dalam meningkatkan literasi dan inklusi keuangan masyarakat di Provinsi
Lampung
Berita Terkait
Supervisi SNLIK 2025 BPS Kabupaten Tulang Bawang
Pendataan SNLIK 2025 BPS Kabupaten Tulang Bawang
Pengawasan Pendataan SNLIK 2025 BPS Kabupaten Tulang Bawang
Pendampingan Pendataan SNLIK 2025 BPS Kabupaten Tulang Bawang
Rapat Persiapan SNLIK 2025 BPS Kabupaten Tulang Bawang
Updating Listing SNLIK 2025 BPS Kabupaten Tulang Bawang
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulang Bawang(Statistics of Tulang Bawang Regency) Jl. Cemara No.285 Menggala SelatanTelp (+62-726) 7575406 \ 7575407
Faks (+62-726) 7575407Email: bps1808@bps.go.id