August 11, 2023 | BPS Activities
Survei Khusus Studi Penyusunan Perubahan Inventori atau yang biasa disingkat menjadi SKSPPI ini merupakan satu dari beberapa survei khusus tahunan pada fungsi Neraca Wilayah dan Analisis Statistik di Badan Pusat Statistik. Survei ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai kuantitas dan nilai posisi inventori/persediaan pada awal tahun dan akhir tahun, memperoleh pola dan struktur inventori/persediaan menurut jenis komoditas dan klasifikasi lapangan usaha, memperoleh informasi mengenai rasio inventori terhadap nilai produksi (output) dan polanya pada berbagai lapangan usaha.
BPS Kabupaten Tulang Bawang melakukan pendataan SKSPPI pada 20 responden dengan berbagai kategori usaha. Pendataan dilakukan selama bulan Agustus 2023. Data yang dihasilkan akan menjadi salah satu komponen pada Produk Domestik Bruto (PDB) maupun Produk Domestik Regional Bruto (PDRB).
Related News
Survei Khusus Perusahaan Swasta Nonfinansial (SKPS) Tahun 2023
Survei Khusus Lembaga Non Profit (SKLNP) Tahun 2023
SURVEI KHUSUS STRUKTUR INPUT PEMERINTAH (SKSIP) TAHUN 2023
Pelatihan Survei Khusus Neraca Tahun 2021
Pelatihan Petugas Survei-survei Khusus Tahunan Neraca tahun 2022
Survei Penyusunan Disagregasi Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) Tahun 2023
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulang Bawang(Statistics of Tulang Bawang Regency) Jl. Cemara No.285 Menggala SelatanTelp (+62-726) 7575406 \ 7575407
Faks (+62-726) 7575407Email: bps1808@bps.go.id